Selasa, 20 Desember 2011

Membuat komputer menjadi WiFi

Sekarang waktunya update \(^^)/
Ane dapet sumbernya dari mbah google ( biasalah ^^) 
Cekidot>>>>>


WiFi HotSpot Creator adalah aplikasi yang dapat digunakan untuk membuat sebuah virtual hotspot WiFi dan berbagi koneksi internet pada komputer teman-teman, sehingga perangkat lain seperti perangkat laptop, smartphones, dan tablet, dapat terhubung ke internet melalui komputer teman-teman itu sendiri.
DIBAWAH INI CONTOH GAMBARNYA:
Cara menggunakan softwareini sangat mudah kok, teman-teman gak perlu repot-repot setting yang ribet lewat Network & Sharing Center, cukup beri nama koneksi, masukkan password minimal 8 digit, dan dari menu drop down NIC pilih koneksi internet yang akan kalian share. Setelah selesai men-setting ketiga hal tersebut tinggal klik tombol start.
Untuk melihat perangkat apa saja yang terhubung ke koneksi wireless yang kalian buat dapat menggunakan Wireless Network Watcher.
Link Download : http://www.softpedia.com/progDownload/WiFi-HotSpot-Creator-Download-198704.html 

Ini Sumber yang ke-2


Ni software buat yang mau komputernya di jadikan akses point wifi hotspot kecil-kecilan di rumah. Nama softwarenya Connectify. Dengan Software ini pengguna nirkabel bisa berbagi koneksi internet modem, katu seluler atau bahkan terusan dari jaringan wi-fi dengan perangkat wi-fi lainnya seperti laptop, ponsel, pemutar musik, dan gaming system bisa bergabung denga Connectify Hotspot anda. Sama seperti akses point wi-fi biasa, jaringan akan di lindungi dengan password protected WPA2 Encryption.
Software Connectify dapat menjadi repeater untuk router rumah anda, memperluas jangkauan dan menyediakan akses internet dimanapun anda membutuhkannya.








Link Download : Click Here

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Powered by Blogger